
INILAHCOM, Madrid - Penjaga Gawang Atletico Madrid, Jan Oblak, dilaporkan akan menandatangi kontrak baru di klub meskipun ada minat dari Manchester United.
Pemain internasional Slovenia itu diatur untuk memperpanjang kontraknya selama satu musim lagi dengan klausul pelepasan sebesar 100 juta Euro. Kontraknya saat ini akan berakhir pada Juni 2021 mendatang.
Dilaporkan Football Espana, ada beberapa detail dari kesepakatan kontra baru Oblak yang masih diperdebatakan, seperti klausul rilis menjadi 150 juta Euro dan kenaikkan gaji.
Pemain berusia 26 tahun itu juga tertarik pindah ke Paris Saint-Germain, namun kesepakatan kontrak barunya ini akan meningkatkan gaji permusimnya menjadi 10 juta Euro.
Oblak telah menjadi salah satu kiper terbaik dunia sejak didatangkan Atletico Madird dari Benfica pad 2014 lalu dengan biaya 16 juta Euro. Selama empat musim terakhir ia selalu mejadi pilihan utama Diego Simeone sebaga penjaga gawang utama Los Rojiblancos.
from Inilah.com - Terkini kalo berita nya ga lengkap buka link disamping http://bit.ly/2UM9OSw
No comments:
Post a Comment