Pages

Friday, November 2, 2018

Jadwal Liga Inggris Sabtu (3/11)

INILAHCOM, Jakarta - Ada tujuh pertandingan Liga Primer Inggris pekan ke-11 yang digelar Sabtu malam hingga dini hari WIB. Berikut jadwal pertandingan selengkapnya.

Pekan ke-11 dibuka dengan pertandingan Bournemouth melawan Manchester United di Vitality Stadium. MU membutuhkan kemenangan untuk terus mengintip peluang menembus posisi empat besar. Tapi, meraih tiga poin bukan perkara mudah, karena Bournemouth posisinya ada di atas MU. Pertandingan ini akan disiarkan langsung beIN Sports pukul 19.30 WIB.

Duel bigmatch tersaji di Stadion Emirates ketika Arsenal menjamu Liverpool. Kedua tim sama-sama dalam performa bagus. The Gunners mencatatkan 11 kemenangan dari 12 pertandingan terakhir. Sementara Liverpool duduk di peringkat dua dengan poin 26 hanya kalah selisih gol dari Manchester City di puncak. Laga ini akan disiarkan beIN Sports 1 pukul 00.30 WIB.

Jadwal pertandingan lain

Cardiff City v Leicester City
Everton v Brighton
Newcastle United v Watford
Wolverhampton Wanderers v Tottenham Hotspur
West Ham United v Burnley

Let's block ads! (Why?)

from Inilah.com - Terkini kalo berita nya ga lengkap buka link disamping https://ift.tt/2JEccmI

No comments:

Post a Comment