Pages

Sunday, March 3, 2019

Deklarasi Garbi, Fahri:Yang Kita Lawan Kemunafikan

INILAHCOM, Jakarta - Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah melakukan deklarasi Gerakan Arah baru Indonesia (Garbi) di Epiwalk Rasuna Epicentrum, Jakarta Selatan pada Minggu (3/3/2019).

"Garbi adalah kafilah yang muncul dalam rute perjalanan bangsa Indonesia apabila ada gejala sebuah bangsa mulai lunglai," ujarnya.

Menurut dia, Garbi akan menjadi sebuah gerakan kebangkitan, melawan indikasi inkompetensi kepemimpinan bangsa yang tidak tegas dalam menentukan arah negara.

"Apa yang kita lawan hari ini teman-teman sekalian? Yang kita lawan adalah kemunafikan dan ketidakjelasan," tegasnya. [ton]

Let's block ads! (Why?)

from Inilah.com - Terkini kalo berita nya ga lengkap buka link disamping https://ift.tt/2IND46Q

No comments:

Post a Comment