Pages

Sunday, March 17, 2019

Obligasi Indonsat Raih Peringkat idAAA

INILAHCOM, Jakarta - PT Indosat Tbk (ISAT) mendapatkan peringkat idAAA untuk obligasi berkelanjutan II tahap III tahun 2018 seri A.

Obligasi tersebut senilai Rp1,2 triliun yang akan jatuh tempo pada 13 Mei 2019. Demikian mengutip keterbukaan informasi di BEI, akhir pekan lalu.

Menurut Pefindo, ISAT akan dapat melunasi obligsi tersebut menggunakan fasilitas kredit yang belum digunakan dari beberapa bank. Pada 31 Desember 2018, ISAT memiliki fasilitas kredit yang belum digunakan dengan nilai total Rp3,5 triliun dari tiga bank dan salso kas sebesar Rp1, triliun.

Efek utang engan peringkat idAAA memiliki peringkat paling tinggi. Kemampuan obligor unutk memenuhi keuangan jangka panjang atas efek utang. Maksudnya relatif dibandingkan emiten Indonesia lainya adalah superior.

ISAT merupakan salah satu tiga besar penyedia layanan telekomunikasi dan informsi yang terkemuka yang mencakup layanan bisnis seluler,mulitmedia, internet dan komunikasi data (MIDI) dan jaringan telekomunikasi Tetap.

Pada 31 Desember 2018, saham ISAT dimiliki Ooored00 Asia Pte Ltd, diikuti pemerintah 14,3% dan publik sebesar 20,7%.

Let's block ads! (Why?)

from Inilah.com - Terkini kalo berita nya ga lengkap buka link disamping https://ift.tt/2TRFTrF

No comments:

Post a Comment